Program Diploma III Kebidanan

VISI DAN MISI PRODI D III KEBIDANAN

INSTITUT ILMU KESEHATAN PELAMONIA KESDAM XIV/HASANUDDIN

VISI :

      “Menjadi Program Studi D.III Kebidanan yang disiplin, loyal dan unggul dalam pelayanan kesehatan reproduksi pada situasi krisis kesehatan di tingkat nasional tahun 2045”.

 MISI :

  1. Menyelenggarakan sistem pendidikan D.III kebidanan yang bebrbasis kompetensi dalam upaya menghasilkan Ahli Madya Kebidanan yang disiplin, loyal, dan unggul yang berorientasi pada pengembangan skill dalam  pelayanan kesehatan reproduksi di situasi krisis kesehatan.
  2. Mengembangkan asuhan kebidanan kesehatan reproduksi di situasi krisis kesehatan  secara komprehensif  sesuai kewenangan bidan.
  3. Mengembangkan penelitian kebidanan secara berkelanjutan yang menunjang pelayanan kebidanan berbasis bukti dan bermanfaat bagi pengembangan keilmuan dan pelayanan di masyarakat.
  4. Mengembangkan pengabdian masyarakat secara berkelanjutan dalam bidang kebidanan yang berorientasi pada pemberdayaan masyarakat dan optimalisasi program kesehatan reproduksi di situasi krisis kesehatan.
  5. Mengembangkan kerja sama kemitraan dengan berbagai pemangku kepentingan, baik di tingkat lokal, nasional, maupun internasional untuk peningkatan daya saing lulusan.

 TUJUAN :

  1. Menghasilkan lulusan yang memiliki sikap disiplin, loyal dan unggul dalam pelayanan kesehatan pada situasi krisis kesehatan.
  2. Menghasilkan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat berlandaskan disiplin, loyal dan unggul dalam pelayanan kesehatan pada situasi krisis kesehatan.
  3. Menghasilkan kerjasama baik tingkat nasional maupun internasional dalam implementasi Tri Dharma Perguruan Tinggi.

Struktur Kurikulum Setiap Tahun Akademik:

  1. Mata Kuliah Wajib
NOKODE  MKMATA KULIAH WAJIBBOBOT
 SKS
1Bd.101Pendidikan Agama2
2Bd.102Pancasila2
3Bd.103Kewarganegaraan2
4Bd.104Bahasa Indonesia2
TOTAL SKS8
  • Mata Kuliah Program Studi D III Kebidanan

(Rekomendasi Nama dan SKS Mata Kuliah Pengembangan AIPKIND)

NOKODE  MKMATA KULIAH WAJIBBOBOT
PROGRAM STUDISKS
1Bd. 201Biologi Dasar dan Biologi Perkembangan4
2Bd. 202Komunikasi Dalam Praktik Kebidanan2
3Bd. 203Keterampilan Dasar Kebidanan I2
4Bd. 204Keterampilan Dasar Kebidanan II3
5Bd. 205Keluarga Berencana2
6Bd. 206Kesehatan reproduksi3
7Bd. 207Asuhan Kebidanan Kehamilan6
8Bd. 208Asuhan Kebidanan Persalinan Dan Bayi Baru Lahir6
9Bd. 209Asuhan Kebidanan Nifas Dan Menyusui3
10Bd. 210Asuhan Kebidanan Neonatus, Bayi, Balita Dan Anak Pra Sekolah5
11Bd. 211Asuhan Kebidanan Kegawat Daruratan Maternal Neonatal6
12Bd. 212Asuhan Kebidanan Komunitas2
13Bd. 213Praktik Kebidanan I (KDK, Hamil, Bersalin, Nifas, KB, Neonatus, Bayi, Balita dan Anak Pra Sekolah8
14Bd. 214Praktik Kebidanan II (Komunitas, Kesehatan Reproduksi dan Kegawatdaruratan Maternal Neonatal)6
15Bd. 215Praktik Kebidanan III (Praktik Komprehensif)6
16Bd. 216Konsep Kebidanan2
17Bd. 217Dokumentasi kebidanan2
18Bd. 218Etikolegal Dalam Praktik Kebidanan2
19Bd. 219Kesehatan Masyarakat4
20Bd. 220Metode Penelitian Dan Statistik Dasar2
21Bd. 221Ilmu Sosial Dan Budaya Dasar2
22Bd. 222Farmakologi2
23Bd. 223Mikrobiologi2
24Bd. 224Psikologi Ibu dan Anak2
25Bd. 225Mutu Layanan Kebidanan Dan Kebijakan Kesehatan3
26Bd. 226Laporan Tugas Akhir3
TOTAL SKS90
  • Mata kuliah penciri Institusi
NOKODE  MKMATA KULIAHBOBOT
MUATAN LOKALSKS
1MU. 301Pengenalan Komputer dan IT2
2MU. 302Bahasa Inggris  Terapan3
3MU. 303Lab Skil I (Keterampilan dasar Kebidanan)2
4MU. 304Lab Skill II (Asuhan Persalinan Fisiologi dan Patologi)3
5MU. 305Pendidikan Anti Korupsi2
6MU. 306Obstetri dan gynekologi2
7MU. 307Organisasi Dan Manajemen Pelayanan Kesehatan2
8MU. 308Ilmu Kesehatan Anak2
9MU. 309Promosi Kesehatan2
10MU. 310Anatomi dan Fisiologi2
TOTAL SKS22

SKS Mata Kuliah Wajib                 : 8  SKS

SKS Program Studi                        : 90 SKS

SKS Penciri Institusi                      : 22 SKS

TOTAL SKS                                  : 120 SKS

AKSES RPS

NOTAHUN AKADEMIKLINK DOWNLOADQR CODE
12017-2018 GANJIL GENAPhttps://bit.ly/RPS-2017-2018
22018-2019 GANJIL GENAPhttps://bit.ly/RPS-2018-2019
32019-2020 GANJIL GENAPhttps://bit.ly/RPS-2019-2020
42020-2021 GANJIL GENAPhttps://bit.ly/RPS-2020-2021